Informasi Berita dan Pengumuman

e-Beasiswa Kota Bontang

Informasi Beasiswa 2024

  • 5 bulans agoPengumuman


Pemerintah Kota Bontang memberikan kesempatan kepada Mahasiswa Kota Bontang untuk mengikuti seleksi program Beasiswa tahun 2024 dengan penjelasan sebagai berikut :

Waktu pendaftaran :

  Mahasiswa     :  23 Oktober s/d 10 November 2024

Laman Pendaftaran :

          https://e-beasiswa.bontangkota.go.id/

Diharapkan kepada pendaftar untuk :

  1. Membaca dan memahami terlebih dahulu syarat dan ketentuan yang ada didalam Petunjuk  Teknis.
  2. Petunjuk Teknis untuk masing-masing kategori dan jenis beasiswa dapat dilihat pada :https://e-beasiswa.bontangkota.go.id/ mulai hari Rabu  tanggal 23 Oktober 2024.
  3. Mempersiapkan terlebih dahulu dokumen yang diperlukan atau  dipersyaratkan, sesuai   ketentuan yang ada.

Demikian pengumuman ini disampaikan agar menjadi perhatian bagi para calon pendaftar.

 



Contact info

Jl. Moeh Roem, Kelurahan Bontang Lestari, Bontang Lestari, Bontang Sel., Kota Bontang, Kalimantan Timur 75325. (Kantor Sekretariat Daerah Lantai 3 Lorong sebelah kanan).